ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR TERHADAP BAYI R DI PMB YETI KRISTIYANTI S,ST SIDOHARJO PRINGSEWU

Suzanah, Suzanah (2019) ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR TERHADAP BAYI R DI PMB YETI KRISTIYANTI S,ST SIDOHARJO PRINGSEWU. Diploma thesis, STIKES Muhammadiyah Pringsewu.

[thumbnail of Halaman Depan] Text (Halaman Depan)
SUZANNAH 154012016042_1.pdf

Download (984kB)
[thumbnail of Bab 1] Text (Bab 1)
SUZANNAH 154012016042_2.pdf

Download (101kB)
[thumbnail of Bab 2] Text (Bab 2)
SUZANNAH 154012016042_3.pdf

Download (314kB)
[thumbnail of Bab 3] Text (Bab 3)
SUZANNAH 154012016042_4.pdf

Download (164kB)
[thumbnail of Bab 4] Text (Bab 4)
SUZANNAH 154012016042_5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (153kB)
[thumbnail of Bab 5] Text (Bab 5)
SUZANNAH 154012016042_6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (94kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
SUZANNAH 154012016042_7.pdf

Download (91kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
SUZANNAH 154012016042_8.pdf

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK
Pendahuluan : Angka Kematian Bayi (AKB) adalah jumlah penduduk yang
meninggal sebelum mencapai usia 1 tahun yang dinyatakan dalam 1.000 kelahiran
hidup pada tahun yang sama. Usia bayi merupakan kondisi yang rentan baik
terhadap kesakitan maupun kematian.
Metode : Dalam penulisan laporan kasus ini, penulis melakukan dengan beberapa
metode pengumpulan data dengan pendekatan Studi Kasus menggunakan teknik�teknik : Wawancara, Observasi, Studi Kepustakaan, Dokumentasi
Tujuan penulis ini adalah untuk mengetahui Angka Kematian Bayi di Indonesia,
faktor penyebab Angka Kematian bayi serta upaya menurunkan angka kematian
bayi
Subjek penulis adalah pasien bayi baru lahir umur 14 hari, bertempat tinggal di
Panjerejo bulok karto, Kecamatan Pringsewu, Kabupaten Pringsewu. Berdasarkan
penelitian ini menggunakan metode manajemen kebidanan (SOAP). Dilakukan
dengan pengkajian data, Interpretasi data, Identifikasi diagnosis, Identifikasi dan
menetapkan kebutuhan yang memerlukan penanganan segera, Merencanakan
asuhan yang menyeluruh, Melaksanakan perencanaan Evaluasi.
Setelah melakukan Asuhan Kebidanan Pada Bayi Baru Lahir By. R tanggal 02
Mei 2019 di PMB Yeti Kristiyanti,S.ST Sidoharjo Pringsewu Lampung maka
penulisan dapat menyimpulkan : telah dilakukan Pengkaji data pada bayi baru
lahir Subjektif dan objektif sudah dilakukan, telah dilakukan pengkajian
ditemukan pada bayi baru lahir pada By. R um,ur 14 hari cukup bulan sesuai usia
kehamilan. Penulis telah melakukan Pendokumentasian hasil asuhan yang telah
dilaksanakan dengan metode SOAP.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Angka kematian bayi, miliarisis
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Fakultas Kesehatan > Prodi D3 Kebidanan
Depositing User: S.I.Pust. Riska Dwi Soffa
Date Deposited: 04 Feb 2022 07:37
Last Modified: 04 Feb 2022 07:37
URI: http://repository.umpri.ac.id/id/eprint/413

Actions (login required)

View Item
View Item