ANALISIS PENGGUNAAN KALIMAT IMPERATIF ORANG TUA KEPADA ANAKNYA DI DUSUN SUMBERSARI SIDOMULYO KECAMATAN SUMBEREJO KABUPATEN TANGGAMUS

Putri, Reza Diana (2020) ANALISIS PENGGUNAAN KALIMAT IMPERATIF ORANG TUA KEPADA ANAKNYA DI DUSUN SUMBERSARI SIDOMULYO KECAMATAN SUMBEREJO KABUPATEN TANGGAMUS. Masters thesis, Universitas Muhammadiyah Pringsewu.

[thumbnail of Halaman Depan] Text (Halaman Depan)
rza skripsi_1.pdf

Download (625kB)
[thumbnail of Bab 1] Text (Bab 1)
rza skripsi_2.pdf

Download (583kB)
[thumbnail of Bab 2] Text (Bab 2)
rza skripsi_3.pdf

Download (741kB)
[thumbnail of Bab 3] Text (Bab 3)
rza skripsi_4.pdf

Download (681kB)
[thumbnail of Bab 4] Text (Bab 4)
rza skripsi_5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (770kB)
[thumbnail of Bab 5] Text (Bab 5)
rza skripsi_6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (360kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
rza skripsi_7.pdf

Download (433kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
rza skripsi_8.pdf

Download (554kB)

Abstract

Kalimat Imperatif adalah kalimat yang mengandung maksud memerintah agar mitra
tutur melakukan sebagaimana yang diinginkan oleh penutur. Dengan pengetahuan
kalimat imperatif yang baik, maka seseorang dapat dengan mudah untuk
mengkomunikasikan maksud hati dan pikirannya kepada orang lain, sehingga tidak
terjadi kesalahpahaman makna dalam berkomunikasi. Penelitian ini bertujuan
mendeskripsikan klasifikasi kalimat imperatif (jenis kalimat imperatif) orang tua
kepada anak di Dusun Sumbersari, Sidomulyo, Kecamatan Sumberejo, Kabupaten
Tanggamus. Jenis penelitian ini adalah analisis deskriptif kualitatif. Pengumpulan
data dalam penelitian ini menggunakan metode simak yang memiliki teknik dasar
yaitu teknik sadap yang diikuti oleh teknik lanjutan yaitu teknik rekam dan catat.
Hasil penelitian yang menjelaskan wujud dan klasifikasi kalimat imperatif orang tua
kepada anaknya. Analisis penelitian ditemukan 50 wujud kalimat imperatif terdapat
kata tolong, ayo, biar, mari, yang menjelaskan bahwa kalimat tersebut merupakan
kalimat imperatif. Hasil klasifikasi terdapat macam kalimat imperatif yaitu: 1)
Kalimat imperatif biasa, 2) Kalimat imperatif permintaan, 3) Kalimat imperatif
pemberian izin, 4) Kalimat imperatif ajakan, 5) Kalimat imperatif suruhan.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: kalimat imperatif, orang tua, anak.
Subjects: P Language and Literature > Bahasa dan Sastra Indonesia
Divisions: Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan > Prodi S1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Eka Noviana
Date Deposited: 25 May 2022 06:19
Last Modified: 25 May 2022 06:19
URI: http://repository.umpri.ac.id/id/eprint/874

Actions (login required)

View Item
View Item