PENGARUH METODE BRAINSTORMING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA DALAM PEMBELAJARAN SBDP KELAS IV DI SD NEGERI 2 BANDUNG BARU

Asmara, Ira PENGARUH METODE BRAINSTORMING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA DALAM PEMBELAJARAN SBDP KELAS IV DI SD NEGERI 2 BANDUNG BARU. -.

[thumbnail of artikel] Text (artikel)
ARTIKEL IRA & Endang wahyuni.pdf

Download (311kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh metode brainstorming terhadap
kemampuan berpikir kreatif siswa dalam pembelajaran SBdP kelas IV di SD Negeri 2
Bandung Baru. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan menggunakan
desain Pre-Eksperimental dengan bentuk One Group Pretest-Posttest Design. Populasi dan
Sampel dalam penelitian ini yaitu seluruh peserta didik kelas IV SD Negeri 2 Bandung Baru
yang berjumlah 19 orang. Instrumen pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini
berupa tes unjuk kerja, wawancara, dan dokumentasi. Dari hasil pengujian hipotesis (uji-t)
menggunakan uji paired sample test sebesar 0,000 < 0,05 dapat disimpulkan bahwa terdapat
pengaruh metode brainstorming terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa dalam
pembelajaran SBdP kelas IV di SD Negeri 2 Bandung Baru.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Metode Brainstorming, Kemampuan Berpikir Kreatif, SBdP
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan > Prodi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Dani Wilian
Date Deposited: 31 Jul 2023 07:09
Last Modified: 31 Jul 2023 07:09
URI: http://repository.umpri.ac.id/id/eprint/983

Actions (login required)

View Item
View Item