Marlina, Ririn (2023) ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK YANG MENGALAMI ASMA BRONKIALE DENGAN MASALAH KEPERAWATAN POLA NAFAS TIDAK EFEKTIF INOVASI BOOKLET EDUKASI TENTANG ASMA PADA ORANG TUA DI PUSKESMAS SUNGAI SIDANG TAHUN 2023. Technical Report. Universitas Muhammadiyah Pringsewu.
RIRIN MARLINA KIA-1-9.pdf
Download (305kB) | Preview
RIRIN MARLINA KIA-10-15.pdf
Download (159kB) | Preview
RIRIN MARLINA KIA-16-34.pdf
Download (210kB) | Preview
RIRIN MARLINA KIA-35-46.pdf
Download (175kB) | Preview
RIRIN MARLINA KIA-47-56.pdf
Download (151kB) | Preview
RIRIN MARLINA KIA-57-59.pdf
Download (126kB) | Preview
RIRIN MARLINA KIA-60-61.pdf
Download (128kB) | Preview
RIRIN MARLINA KIA-62-73.pdf
Download (657kB) | Preview
Abstract
Menurut data Kementerian Kesehatan tahun 2020 Asma merupakan salah satu jenis
penyakit yang paling banyak diidap oleh masyarakat Indonesia, hingga akhir tahun
2020, jumlah penderita Asma di Indonesia sebanyak 4,5 persen dari total jimlah
penduduk Indonesia atau sebanyak 12 juta lebih (Kemenkes, 2020). Pendidikan
kesehatan dapat meningkatkan pengetahuan orang tua yang memiliki anak dengan
Asma dan mencegah kekambuhan Asma. Tujuan : Penulis mampu menggambarkan
hasil Inovasi Booklet Edukasi tentang Asma pada orang tua di Puskesmas Sungai
Sidang Tahun 2023.
Desain karya ilmiah akhir ners ini menggunakan studi kasus yang menggambarkan
asuhan keperawatan anak menggunaan pendekatan keperawatan yang meliputi
pengkajian, diagnose keperawatan, rencana keperawatan, implementasi dan evaluasi
pada pasien asma. Partisipan karya ilmiah ners ini sebanyak 1 orang, waktu
pelaksanaan askep dilakukan 3 hari berturut-turut, tempat penelitian di Puskesmas
Sungai Sidang tahun 2023
Berdasarkan data subjektif dan obejktif yang peneliti dapatkan di hari terakhir
evaluasi, peneliti menyimpulkan bahwa masalah keperawatan telah teratasi teratasi
sebagian. Hasil evaluasi dari inovasi booklet edukasi bagi penderita asma didapatkan
klien mengatakan sudah mengerti seluruh penjelasan perawat dan klien juga terlihat
sudah faham dengan penjelasan perawat terkait masalah asma yang di hadapi. Media
penunjang kesehatan seperti booklet efektif salam meningkatkan pengetahuan pasien
asma dalam mencegah kekambuhan, sehingga peneliti merekomendasikan karya
inovasi ini agar dapat lebih dikembangkan bagi fasilitas layanan kesehatan ataupun
instansi pendidikan.
Item Type: | Monograph (Technical Report) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Anak, Asma, Edukasi Booklet |
Subjects: | R Medicine > RJ Pediatrics R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Kesehatan > Prodi Profesi Ners |
Depositing User: | S.I.Pust. Dani Wilian |
Date Deposited: | 07 Jan 2025 06:20 |
Last Modified: | 07 Jan 2025 06:20 |
URI: | http://repository.umpri.ac.id/id/eprint/1238 |