EFEKTIVITAS PROGRAM SEKOLAH RAMAH ANAK DALAM MENGEMBANGKAN SEKOLAH BERKARAKTER DI SEKOLAH DASAR NEGERI TANGGAMUS

Iskandar, Dodi (2024) EFEKTIVITAS PROGRAM SEKOLAH RAMAH ANAK DALAM MENGEMBANGKAN SEKOLAH BERKARAKTER DI SEKOLAH DASAR NEGERI TANGGAMUS. Masters thesis, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.

[thumbnail of Halaman Depan]
Preview
Text (Halaman Depan)
Halaman Depan.pdf

Download (655kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (332kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2]
Preview
Text (BAB 2)
BAB 2.pdf

Download (509kB) | Preview
[thumbnail of BAB 3]
Preview
Text (BAB 3)
BAB 3.pdf

Download (232kB) | Preview
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (372kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (207kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (420kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendekripsikan penerapan program Sekolah Ramah Anak dan
mengembangkan karakter siswa di SD Negeri 1 Pulaupanggung Tanggamus. Penelitian ini
memberikan gambaran komprehensif mengenai program sekolah ramah anak. Program
ramah anak bukan hanya sekedar program yang ada di SD Negeri 1 Pulaupanggung
melainkan pentingnya program sekolah ramah anak untuk pembentukan karakter siswa sejak
duduk di bangku Sekolah Dasar. Penelitian ini bermaksud untuk mencari gambaran program
sekolah ramah anak baik dari segi pendukung maupun penghambat.di SD Negeri 1
Pulaupanggung Jenis penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dalam mengkaji fenomena
lapangan yang terjadi. Penelitian ini dilakukan pada 10 Desember 2023 – 1 Maret 2024,
penelitian ini dilakukan terhadap kepala sekolah, guru, tenaga administrasi baik dilapangan
maupun didalam ruangan, wali siswa dan siswa SD Negeri 1 Pulaupanggung. Penerapan program
sekolah ramah anak dilakukan dengan Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara,
observasi, dan dokumentasi.. Penerapan program ramah anak dilakukan dengan 4 langkah,
yaitu: (1) Program kebijakan sekolah berorientasi ramah anak; (2) Pendidik dan tenaga
kependidikan terlatih hak-hak anak; (3) Pelaksanaan proses pembelajaran yang ramah anak,
adanya penerapan disiplin tanpa kekerasan; serta lingkungan sekolah aman, nyaman dan
bersih; (4) Partisipasi siswa dalam belajar. Program kebijakan sekolah berorientasi ramah
anak meliputi program yang dilakukan dengan kolaborasi guru dengan siswa dikelas,
misalnya guru sebagai panutan tidak boleh melakukan kekerasan kepada siswa maupun
memberikan contoh didepan siswa. Pendidik dan tenaga kependidikan harus memahami hakhak
yang
harus
didapatkan oleh
siswa,
jika
pendidik
kurang
paham pendidik
harus
mengikuti

pelatihan-pelatihan

yang berkaitan. Pelaksanaan proses pembelajaran ramah anak baik
didalam kelas maupun dialam terbuka wajib sesuai dengan aturan dan kebijakan program
sekolah ramah anak. Partisipan siswa dalam belajar akan semakin meningkat karena siswa
merasa aman dan nyaman ketika belajar sehingga prestasi akan ditonjolkan oleh siswa.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Sekolah Ramah Anak
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan > Prodi Pasca Sarjana Administrasi Pendidikan
Depositing User: Dani Wilian
Date Deposited: 28 Jul 2024 07:51
Last Modified: 28 Jul 2024 07:51
URI: http://repository.umpri.ac.id/id/eprint/1064

Actions (login required)

View Item
View Item