Sari, Dea Amanda (2021) HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMBERIAN KOLOSTRUM PADA BAYI DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS REJOSARI TAHUN 2021. Masters thesis, UMPRI.
file 1 Cover dea amanda.pdf
Download (466kB)
file 2 BAB I dea amnda.pdf
Download (102kB)
file 3 BAB II dea amanda.pdf
Download (157kB)
file 4 BAB III dea amanda.pdf
Download (112kB)
file 5 BAB IV dea amnda.pdf
Restricted to Registered users only
Download (299kB)
file 6 BAB V dea amnda.pdf
Restricted to Registered users only
Download (49kB)
file 7 DAFTAR PUSTAKA dea amanda.pdf
Download (86kB)
file 8 Lampiran dea.pdf
Download (4MB)
Abstract
HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN
PEMBERIAN KOLOSTRUM PADA BAYI DI WILAYAH
KERJA UPT PUSKESMAS REJOSARI TAHUN 2021
Dea Amanda Sari
Sarjana Keperawatan Fakultas Kesehatan Universitas Muhammadiyah Pringsewu
Email :amandadea228@gmail.com
68 Halaman + 8 tabel + 10 Lampiran + 2 gambar
ABSTRAK
Angka kesakitan bayi di Indonesia masih cukup tinggi, kondisi ini dapat dicegah
apabila status gizi bayi tercukupi secara maksimal, salah satunya dengan
pemberian kolostrum pada bayi segera setelah lahir. Cakupan pemberian
kolostrum nasional sebesar 28,9%, lebih rendah dibandingkan dengan target
cakupan di Indonesia sebesar 34,5%artinya angka pemberian kolostrum belum
mencapai target yang diharapkan.Tujuan dari penelitian ini adalah diketahui
hubungan pengetahuan ibu dengan pemberian kolostrum pada bayi di wilayah
kerja UPT Puskesmas Rejosari tahun 2021.Penelitian ini menggunakan jenis
kuantitatif dengan metode survey analitik dan pendekatan cross sectional.
Populasi dalam penelitian ini adalah ibu menyusui bayi usia 0-6 bulan, dengan
jumlah sampel yang berjumlah 33 orang. Uji statistik menggunakan Chi
Square.Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan pengetahuan ibu dengan
pemberian kolostrum pada bayi di wilayah kerja UPT Puskesmas Rejosari tahun
2021 (p-value = 0,031).Diharapkan ibu dapat meningkatkan pengetahuan
mengenai manfaatpemberian kolostrum pada bayi dan dampak jika tidak
diberikan kolostrum.
Kata Kunci: Pengetahuan, Ibu Menyusui, Pemberian kolostrum
Daftar Pustaka: 43 (2011-2020)
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pengetahuan, Ibu Menyusui, Pemberian kolostrum |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RG Gynecology and obstetrics R Medicine > RJ Pediatrics |
Depositing User: | Dani Wilian |
Date Deposited: | 06 Dec 2021 06:41 |
Last Modified: | 06 Dec 2021 06:41 |
URI: | http://repository.umpri.ac.id/id/eprint/109 |