Asrori, Dwi Isa (2024) KARYA ILIMIAH AKHIR ASUHAN KEPERAWATAN ANAK PADA PASIEN DEMAM DENGAN INOVASI KOMPRES DAUN DADAP SEREP UNTUK MENGATASI MASALAH KEPERAWATAN HIPERTERMIA TAHUN 2023. Technical Report. Universitas Muhammadiyah Pringsewu.
COVER.pdf
Download (484kB) | Preview
BAB I.pdf
Download (150kB) | Preview
BAB II.pdf
Download (384kB) | Preview
BAB III.pdf
Download (225kB) | Preview
BAB IV.pdf
Download (188kB) | Preview
BAB V.pdf
Download (135kB) | Preview
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (143kB) | Preview
LAMPIRAN.pdf
Download (702kB) | Preview
Abstract
Latar Belakang : Demam secara umum tidak berbahaya namun jika demam
tinggi (>37,5
0
C) akan membahayakan anak dan berdampak negatif seperti
dehidrasi, kekurangan oksigen, kerusakan otak, kerusakan neurologis dan kejang
demam (Kemenkes, 2022). Berdasarkan data laporan 10 besar penyakit kasus
demam di puskesmas panaragan jaya pada tahun 2022 masuk dalam 5 besar yaitu
sebanyak 757 kasus, Tujuan peneitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana
Asuhan Keperawatan anak pada pasien Demam dengan inovasi Kompres daun
Dadap Serep untuk mengatasi masalah keperawatan hipertermia. Berdasarkan
hasil pengkajian diperoleh diagnosis keperawatan hipertermia berhubungan
dengan Terpapar lingkungan panas dibuktikan dengan suhu tubuh 38,50C,
mengeluh demam naik turun sejak 2 hari yang lalu, badan nya lemas,lesu dan
hanya tiduran saja.Inovasi daun dadap serep terlebih dahulu dilakukan dengan
memeras daun nya, kemudian dilakukan pengompresan pada bagian tubuh seperti
di kening, ketiak,lipatan paha, perut,dll. Kompres daun dadap serep ini dilakukan
berulang selama 10-15 menit.
Hasil : evaluasi menunjukkan intervensi keperawatan selama 3 hari menunjukan
bahwa kompres daun dadap serep efektif untuk menurunkan suhu tubuh anak
yang mengalami demam.
Item Type: | Monograph (Technical Report) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Asuhan keperawatan anak, hipertermia, kompres daun dadap |
Subjects: | R Medicine > RJ Pediatrics > RJ101 Child Health. Child health services R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Kesehatan > Prodi Profesi Ners |
Depositing User: | S.I.Pust. Dani Wilian |
Date Deposited: | 30 Dec 2024 02:39 |
Last Modified: | 30 Dec 2024 02:39 |
URI: | http://repository.umpri.ac.id/id/eprint/1218 |