ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA PASIEN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI ; HALUSINASI PENDENGARAN DAN PENGLIHATAN DI RUANGAN KUTILANG RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2019

Septriana, Eka (2019) ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA PASIEN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI ; HALUSINASI PENDENGARAN DAN PENGLIHATAN DI RUANGAN KUTILANG RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2019. Diploma thesis, STIKes Muhammadiyah Pringsewu.

[thumbnail of Halaman Depan] Text (Halaman Depan)
KTI EKA SEPTRIANA_1.pdf

Download (234kB)
[thumbnail of Bab 1] Text (Bab 1)
KTI EKA SEPTRIANA_2.pdf

Download (19kB)
[thumbnail of Bab 2] Text (Bab 2)
KTI EKA SEPTRIANA_3.pdf

Download (149kB)
[thumbnail of Bab 3] Text (Bab 3)
KTI EKA SEPTRIANA_4.pdf

Download (21kB)
[thumbnail of Bab 4] Text (Bab 4)
KTI EKA SEPTRIANA_5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (359kB)
[thumbnail of Bab 5] Text (Bab 5)
KTI EKA SEPTRIANA_6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (146kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
KTI EKA SEPTRIANA_7.pdf

Download (96kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
KTI EKA SEPTRIANA_8.pdf

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK

Menurut WHO gangguan jiwa di seluruh dunia 450 juta orang, sekitar 10% orang dewasa
mengalami gangguan jiwa saat ini dan 25% penduduk diperkirakan akan mengalami gangguan
jiwa pada usia tertentu selama hidupnya dan diantaranya klien mengalami halusinasi. Halusinasi
merupakan suatu gejala gangguan jiwa pada individu yang ditandai dengan perubahan sensori
persepsi ; merasakan sensasi palsu berupa suara, penglihatan, pengecapan, perabaan atau
penciuman, klien merasakan stimulus yang sebenarnya tidak ada, apabila tidak segera ditangani
maka akan sangat berbahaya.

Dampak yang dapat ditimbulkan oleh pasien yang mengalami halusinasi yaitu kehilangan kontrol
dirinya. Untuk memperkecil dampak yang ditimbulkan halusinasi dibutuhkan penanganan yang
tepat. Mengontrol halusinasi ada empat cara yaitu menghardik, minum obat, bercakap-cakap dan
melakukan kegiatan harian. Penelitian ini bertujuan untuk melaksanakan asuhan keperawatan jiwa
pada klien yang mengalami halusinasi pendengaran dan halusinasi penglihatan.

Jenis penelitian yang digunakan adalah studi kasus yang mengeksplorasi masalah asuhan
keperawatan jiwa pada klien yang mengalami halusinasi pendengaran dan halusinasi penglihatan.
Partisipan yang digunakan dalam penelitian ini adalah 2 klien dengan masalah keperawatan
halusinasi pendengaran dan penglihatan. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan pada
kedua klien, didapatkan kedua klien mengalami penurunan frekuensi halusinasi setelah diberikan
asuhan keperawatan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Gangguan persepsi sensori : Halusinasi pendengaran dan penglihatan
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Kesehatan > Prodi D3 Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email ekanoviana1989@gmail.com
Date Deposited: 17 Feb 2022 07:26
Last Modified: 17 Feb 2022 07:26
URI: http://repository.umpri.ac.id/id/eprint/504

Actions (login required)

View Item
View Item